- Semarak May Day dengan Layanan Langsung dan Senam Sehat Bersama Pekerja
- Industri Jasa Keuangan Jambi Tumbuh Positif Mendukung Pertumbuhan Ekonomi Daerah
- Gubernur Al Haris Boyong Bupati/Wali Kota Audiensi dengan Menhub, Bahas Pengembangan Transportasi
- OJK Dorong Penggunaan Kecerdasan Artifisial di Sektor Perbankan secara Bertanggung Jawab
- Bibit Sawit Unggul Topaz 1 Berbuah Orange, Terbukti Sejahterakan dan digemari Petani
- Hadiri Rakortek Perumahan Pedesaan, Gubernur Al Haris Tegaskan Komitmen Dukung Program Tiga Juta Rumah
- Berkolaborasi Melindungi Ribuan Pekerja Rentan Melalui Program Kampung Bahagia
- Tingkatkan Kolaborasi dan Sinergi, SKK Migas – KKKS Sumbagsel Gelar Event Lifting Olympic
- Hadiri RDP Bersama Komisi II DPR RI, Gubernur Al Haris Soroti Minimnya Kewenangan Daerah dalam Sektor Minerba
- Gubernur Jambi Al Haris Hadiri RDP Bersama Komisi II DPR
Ketua DPRD Edi Purwanto, Mengajak Mahasiswa Pintar Menerima dan Memberi Informasi

Keterangan Gambar : Ketua DPRD Edi Purwanto, Mengajak Mahasiswa Pintar Menerima dan Memberi Informasi
Mediajambi.com - Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto mengajak mahasiswa untuk lebih pintar dalam menerima dan memberikan informasi.
Hal tersebut disampaikannya pada saat memberikan kuliah umum kepada mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Jambi. Di Ruang Banggar Kantor DPRD Provinsi Jambi, Jum'at (26/5/2023).
- Ketua DPRD Edi Purwanto Memberikan Kuliah Umum0
- Direktur UT Jambi Podcast Bersama Giring Ganesha0
- Dua Mahasiswa Universitas Terbuka Jambi Raih Juara Pemilihan Duta Bahasa Provinsi Jambi 20230
- Wamenaker RI Hadiri Pelantikan IKA Faperta Unja di Kampus Mendalo 0
- Ketua DPRD Edi Purwanto Bangga dan Apresiasi Pasukan Satgas Yonif Raider 142 Kesatria Jaya0
Disampaikan Edi, menjelang pemilu tahun 2024 mendatang, akan banyak berita-berita hoax bertebaran.
“Maka dari itu, untuk mengatasi berita hoax tentu literasi harus didalami dan cari beberapa hal, apakah benar atau tidak,” katanya.
Pada saat pemaparan materi, Ketua DPD PDI Perjuangan Provinsi Jambi ini juga mengingatkan kepada mahasiswa untuk lebih pintar dan keliru dalam menerima dan memberikan informasi. Jangan sampai informasi yang disampaikan merujuk atau bersifat hoax.
"Kemudian, kita dengarkan, lihat hati kita jadi janganlah selalu cepat percaya," sebutnya.
Kata Edi, ketika kita tidak bisa menyikapi dengan baik, berita hoax akan sangat berbahaya bagi bangsa.
“Menurut saya anak-anak mahasiswa harus memperdalam literasi, sebenarnya mahasiswa tau kok ini hoax atau tidak dan tinggal jangan jadi bagian dari orang untuk menyebarkan berita-berita salah kepada masyarakat,” pungkasnya.(*)