- Perkuat Sinergi, Ketua SMSI Provinsi Jambi Sambut Kunjungan Silaturahmi Kakanwil HAM
- Peringati May Day 2025, Pemkab Tanjab Barat Komitmen Tingkatkan Perlindungan Pekerja
- Semarak May Day dengan Layanan Langsung dan Senam Sehat Bersama Pekerja
- Industri Jasa Keuangan Jambi Tumbuh Positif Mendukung Pertumbuhan Ekonomi Daerah
- Gubernur Al Haris Boyong Bupati/Wali Kota Audiensi dengan Menhub, Bahas Pengembangan Transportasi
- OJK Dorong Penggunaan Kecerdasan Artifisial di Sektor Perbankan secara Bertanggung Jawab
- Bibit Sawit Unggul Topaz 1 Berbuah Orange, Terbukti Sejahterakan dan digemari Petani
- Hadiri Rakortek Perumahan Pedesaan, Gubernur Al Haris Tegaskan Komitmen Dukung Program Tiga Juta Rumah
- Berkolaborasi Melindungi Ribuan Pekerja Rentan Melalui Program Kampung Bahagia
- Tingkatkan Kolaborasi dan Sinergi, SKK Migas – KKKS Sumbagsel Gelar Event Lifting Olympic
Sabet 233 Emas, Kota Jambi Juara Umum Porprov XXIII Jambi 2023

Keterangan Gambar : Sabet 233 Emas, Kota Jambi Juara Umum Porprov XXIII Jambi 2023/f-yen
Mediajambi.com- Kota Jambi sukses keluar sebagai juara umum
pada Pekan Olahraga Provinsi XXIII Jambi 2023. Kota Jambi berhasil membawa
pulang 467 medali, dengan rincian 233 medali emas, 127 medali perak, dan 107
medali perunggu.
- Tim Dayung Kota Jambi Juara Umum Peroleh 20 Medali Emas0
- Wagub Sani : Porprov Jambi 2023 Jadi Ajang Evaluasi Pembangunan Bidang Olahraga0
- Sepatu Roda Mulai Bertanding. Optimis Raih Medali di PON XXI Sumut Aceh0
- Tim Renang Kota Jambi Dulang 18 Medali Emas0
- Cabor Dayung Kota Jambi Telah Menyumbang 18 Medali Emas0
Ketua KONI Provinsi Jambi, Budi Setiawan dalam sambutan
penutupan Porprov Jambi 2023 mengatakan jika perhelatan Porprov Jambi 2023
berjalan lancar tanpa hambatan. Ia juga mengucapkan selamat kepada seluruh
atlet yang telah berjuang dan meraih medali. Ia berharap agar para atlet tidak
berpuas diri, dan terus berlatih untuk menghadapi kejuaraan yang lebih besar. "Jangan
berpuas diri, terus berlatih," pungkasnya. (Yen)