- Semarak May Day dengan Layanan Langsung dan Senam Sehat Bersama Pekerja
- Industri Jasa Keuangan Jambi Tumbuh Positif Mendukung Pertumbuhan Ekonomi Daerah
- Gubernur Al Haris Boyong Bupati/Wali Kota Audiensi dengan Menhub, Bahas Pengembangan Transportasi
- OJK Dorong Penggunaan Kecerdasan Artifisial di Sektor Perbankan secara Bertanggung Jawab
- Bibit Sawit Unggul Topaz 1 Berbuah Orange, Terbukti Sejahterakan dan digemari Petani
- Hadiri Rakortek Perumahan Pedesaan, Gubernur Al Haris Tegaskan Komitmen Dukung Program Tiga Juta Rumah
- Berkolaborasi Melindungi Ribuan Pekerja Rentan Melalui Program Kampung Bahagia
- Tingkatkan Kolaborasi dan Sinergi, SKK Migas – KKKS Sumbagsel Gelar Event Lifting Olympic
- Hadiri RDP Bersama Komisi II DPR RI, Gubernur Al Haris Soroti Minimnya Kewenangan Daerah dalam Sektor Minerba
- Gubernur Jambi Al Haris Hadiri RDP Bersama Komisi II DPR
Ketua DPRD Edi Purwanto Minta 3 Kementerian Samakan Persepsi Untuk Solusi Permasalahan Batu Bara

Keterangan Gambar : Ketua DPRD Edi Purwanto Minta 3 Kementerian Samakan Persepsi Untuk Solusi Permasalahan Batu Bara
Mediajambi.com- Permasalah angkutan batu bara sempat disinggung dalam kegiatan Musrenbang RKPD Provinsi Jambi yang dilaksanakan di Swiss-Belhotel Jambi, Rabu (5/4/2023).
Hadir sebagai pembicara pada kesempatan ini yakni Kepala Bidang Pengembangan Infrastruktur Wilayah IB Pusat Pengembangan Infrastruktur PUPR Wilayah I Badan Pengembangan Infrastruktur Wilayah.
- Kementerian ESDM Tetapkan WPR di Jambi, Edi Purwanto Minta Petunjuk Teknis0
- Hadiri Rakor KPK, Edi Purwanto : Penyusunan APBD Merujuk pada RKPD0
- Edi Purwanto : Dewan Tidak Boleh Intervensi Pengerjaan Pokir0
- DPRD Provinsi Jambi Sahkan Ranperda RTRW0
- Ketua DPRD Minta Pemprov Segera Perbaikan Jalan Jalur Mudik Lebaran0
Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto yang hadir pada kesempatan ini menjelaskan bahwa tiga gugatan sebagai leading sector dalam kaitannya dengan angkutan batu bara untuk terlebih dahulu berbenah dan menyamakan persepsi dalam aturan di tiga kebijakan yang ada.
"Beberapa hal kaitan batu bara saya sampaikan bahwa tiga penyelesaian yaitu, PU, ??Perhubungan, dan ESDM punya aturan main masing-masing. Menurut kami lintas penyelesaian itu diselesaikan dulu. Jadi tidak lagi beban kami, sehingga ada solusi permanen terkait batu bara," ujarnya .
Edi Purwanto menyebut bahwa persoalan angkutan batu bara saat ini tidak bisa lagi dianggap sebagai permasalahan remeh, namun kata Edi Purwanto persoalan angkutan batu bara sudah sangat menjadi persoalan serius yang harus di selesaikan.
“Karena kalau tidak, yang sengsara itu masyarakat, maka masalah angkutan batu bara ini persoalan serius, rakyat juga sudah banyak resah terkait dengan batu bara ini,” katanya.
"Jangan sampai nanti kami menjadi sub ordinasinya, sehingga kami di daerah ini yang jadi masalah terus," pungkasnya.(*)